Mau Beli Aki Mobil? Simak Dulu Plus Minusnya Aki Basah dan Kering

Arseen - Jumat, 29 Maret 2019 | 19:15 WIB

aki mf (Arseen - )

Otoseken.id - Penampung listrik dan penyuplai di mobil jadi fungsi utama aki atau baterai.

Sekarang ini, ada dua jenis aki mobil yang populer dicari konsumen, yaitu aki basah dan kering.

Aki basah adalah aki yang berisi cairan asam belerang (sulfuric acid).

Aki kering atau Aki Maintenance Free (MF) tidak sepenuhnya kering karena di dalamnya terdapat cairan elektrolit atau gel.

Baca Juga : Penjelasan Warna Asap Yang Keluar Dari Knalpot Mobil Anda, Waspada!

Anda pilih yang mana, aki basah atau aki kering?

Berikut keunggulan dan kekurangan pada jenis aki kering dan aki basah:

Kelebihan Aki Kering:

Mudah merawatnya karena tidak perlu mengisi ulang air aki.

Baca Juga : Penting! 7 Benda Ini Wajib Ada di Mobil, Berguna Saat Darurat