Lagi Cari Yamaha NMAX Bekas? Harus dan Wajib Tahu 4 Fakta Ini, Bro!

RZ-1 - Jumat, 11 Januari 2019 | 15:15 WIB

Yamaha NMAX (RZ-1 - )

Gigi rasio seperti berisik.

Awalnya banyak yang menyalahkan laher rasio kurang bagus.

Padahal setelah dilakukan penggantian laher, suara itu masih ada.

Dan itu memang karakternya.

Namun ketika itu jika komplain juga akan dilakukan penggantian gratis oleh bengkel resmi Yamaha.

BAUT SOK BELAKANG PATAH

Baut sok belakang patah terjadi pada Yamaha NMAX generasi awal 2015 dan 2016.

Itu terjadi jika ganti sok dan mengencangkan terlalu keras.

Di Yanaha NMAX 2017 ke atas sudah diperbaharui dengan baut yang lebih besar.

SOK KERAS