Apa Betul All New Honda CBR 150R Itu CB150R Streetfire Pakai Fairing?

RZ-1 - Senin, 18 Februari 2019 | 19:00 WIB

Honda All New CBR 150R Di Mata Builder Spesialis CBR (RZ-1 - )

www.drivespark.com
Honda CBR 150R

Lalu giliran koil. All New Honda CBR 150R tertera di buku katalog menunjukkan kode 30510-K45-NO1, beda dengan punya Honda CB150R Streetfire(kode 31600-K15-901).

"Bagaimana dengan noken as, tinggi bumbungan kem All New Honda CBR 150R 34 mm, lebar pinggul 30 mmm, karakter profil kem, klep lebih lama buka dan cepat menutup. Biasanya sifat kem ini punya akselarasi bagus,” analisis  Wawan yang yakin basic mesinnya sama dengan Honda CB150R Streetfire.

Baca Juga : Gosip Yamaha NMAX Baru 2019 Tidak Goyang Harga NMAX Seken, Stabil

“Tapi, profil kemnya dibuat beda dari Honda CB150R Streetfire maupun All New Honda CBR 150 impor. Kayaknya merupakan proyek penyempurnaan antara All New Honda CBR 150R dan Honda CB150R Strretfire,” imbuh Haryanto “Chuank” yang stay di Jl. Marga Satwa No. 18 C, Ragunan, Jakarta Selatan.