Namun trik saling tukar ini sebainya dilakukan jika terpaksa, misal ketika susah dicari lantaran di wilayah tertentu cakram rem di antara keduanya kosong.
Baca Juga : Plus Minus Tiga Matik Bekas Primadona Yamaha di Bawah Rp 10 Jutaan
Pemilik Yamaha NMAX dan Yamaha Jupiter-Z bisa tukar pakai salah satunya, atau cari versi aftermarketnya.
Sebab power mesin kedua motor berbeda, maka berbeda pula kekuatan kampas rem yang diperlukan.
Power Yamaha NMAX yang 150 cc akan lebih besar dari power mesin Yamaha Jupiter-Z.