Sebagai gambaran, kenapa spesifkasi aki motor bebek dengan sport beda.
Di bebek umumnya pakai 12V/3,5~5Ah,sedang motorsport antara 12V/7~10Ah.
Perbedaan ampere dipengaruhi arus yang dibutuhan.
Misal untuk di motor bebek (12V/5Ah), ukuran 5Ah cuma mampu mensuplai setrum ke komponen listrik di motor tidak lebih dari 60 watt.
Baca Juga : Ini Dia Penyakit Bawaan Yamaha NMAX, Daripada Kecewa Disimak Ya