Tanda-tanda Kabel Kopling Mau Putus, Gejalanya Bisa Dirasakan Langsung

Arseen - Sabtu, 31 Agustus 2019 | 17:45 WIB

Ilustrasi kabel kopling putus (Arseen - )

(Baca Juga : Wuih! Cuma Modal Rp 4 Jutaan Sudah Dapat Swing Arm Moge Ini Full Set)

Cara lainnya untuk mengetahui kondisi kabel kopling dengan menekan kopling dalam-dalam.

"Kalau sudah berat dan bunyi krek-krek itu tandanya bakal putus karena kerusakan kawat-kawat tadi," tambah Agus yang ramah.

Nah kalau sudah muncul dua tanda tersebut lebih baik kabel kopling segera diganti.

Dari pada nanti putus di jalan dan menggangu perjalanan.