Pasang Setang Aftermarket, Cek Posisi Kabel Kopling, Bisa Bikin Kampas Kopling Hangus

Arseen - Senin, 7 Oktober 2019 | 11:05 WIB

Ilustrasi setang motor (Arseen - )

Nurul
Ilustrasi motor yang ganti setang lebih lebar

Pastikan seluruh kabel yang terhubung ke setang punya jarak main meskipun setang digerak-gerakan.

Bahayanya, terkadang beberapa bikers membiarkan hal ini terjadi meskipun mengetahuinya.

Padahal, selain membahayakan diri, kabel di motor yang tertarik ini bisa juga membuat komponen-komponen penting di motor rusak.

Untuk mengatasi hal itu, tentu kalian harus mengganti kabel kopling dengan ukuran lebih panjang agar punya jarak main.

Terpenting, kalian harus lebih teliti dalam pemasangan agar hal seperti itu bisa terhindari.