Mengenang KIA Carnival, MPV Bongsor, Mewah, Canggih, Ada Kisah "Bawang Merahnya"

ARSN - Senin, 3 Februari 2020 | 14:59 WIB

KIA Carnival (ARSN - )

Karena harga bekas yang berbanding terbalik dengan harga saat baru, wajar jika MPV ini disebut 'mengandung bawang' alias bikin nangis saat mau dilepas ke pasar mobkas.

Bengkel Spesialis Hyundai dan KIA, Sudah 19 Tahun di Jakarta Timur

ryan/gridoto.com
Garasi Motor spesialis mobil Hyndai dan KIA

Otoseken.idPengguna KIA dan Hyundai masih banyak Walau populasinya tidak sebanyak pabrikan lain.

Untuk masalah perbaikan mobil, GridOto.com mengunjungi bengkel spesialis perbaikan KIA dan Hyundai.

Garasi Motor yang beralamat di Jl. Dewi Sartika No. 294B, Cawang, Jakarta Timur ini sudah ada sejak tahun 2000 dan menjadi tempat rujukan pengguna mobil asal Korea ini untuk melakukan perbaikan seputar Hyundai dan KIA.

Di bengkel ini menerima perbaikan KIA keluaran lama sampai Hyundai dengan keluaran terbaru sekalipun.

Absori selaku Kepala Mekanik Garasi Motor pun menggungkapkan bahwa ada tantangan tersendiri untuk memperbaiki mobil KIA dan Hyundai.

ryan/gridoto.com
Bengkel Garasi Motor sudah ada sejak tahun 2000

Baca Juga: 5 Bengkel Spesialis Yamaha NMAX, Biaya Servis Tak Lebih Dari Rp 100 Ribu