Ingin Servis Motor Yamaha? Di Rumah Aja, Biaya Sama

ARSN,Mohammad Nurul Hidayah - Selasa, 7 April 2020 | 18:30 WIB

Ilustrasi servis Yamaha Mio J (ARSN,Mohammad Nurul Hidayah - )

Baca Juga: Yamaha Lexi Seken, Sokbreker Depan Ngejedug, Tutup As Biangnya

Jika layanannya tersedia di dealer yang dihubungi, konsumen tinggal membuat janji untuk dikunjungi tim mekanik.

Lalu bagaimana dengan biaya servisnya, apakah berbeda dengan biaya servis di bengkel resmi?

"Untuk biaya servis dan harga spare part tidak berbeda atau sama saja dengan biaya servis dan harga spare part di bengkel resmi," tutup Anton.

Ada Lubang Kecil di Arm Belakang Yamaha NMAX, Banyak Yang Penasaran, Ternyata Gunanya Ini

Sigit Sugiarto
Lubang kecil untuk dudukan sensor ABS, di Yamaha NMAX Non ABS bolong saja

Otoseken.idMesin Yamaha NMAXs udah menggunakan sistem katup VVA (Variable Valve Actuation) yang membuat powernya maksimal dan efisien.

Selain spidometer digital juga motor matic pertama rakitan Indonesia yang menggunakan sistem pengereman ABS di roda depan dan belakang.

Penerapan sistem ABS ini membuat beberapa komponen di Yamaha NMAX terkena dampaknya.