Cara Menghilangkan Wrapping Sticker di Bodi Mobil Bekas

ARSN,Dylan Andika - Jumat, 17 Juli 2020 | 18:45 WIB

Ilustrasi melepas wrapping sticker (ARSN,Dylan Andika - )

Bensin akan membantu merontokkan lem yang masih merekat pada bodi mobil.

Baca Juga: 3 Penyakit Yang Sering Menyerang Cat Mobil Bekas, Simak Solusinya

Namun, yang perlu diperhatikan saat membersihkan lem dengan bensin adalah kita wajib berhati-hati dan melakukannya di tempat yang jauh dari benda-benda yang mudah terbakar atau sumber api.

Setelah lem sudah rontok seluruhnya, kita tinggal mencuci kembali seluruh bodi mobil dengan air dan sampo mobil.

Cara Mudah Mencegah Swirl Mark di Bodi Mobil Bekas Dari Debu

Dok. Otomotif
Ilustrasi cat mobil yang rusak

Otoseken.id - Debu akan menempel di mobil bekas yang jarang digunakan dengan waktu yang lama.

Apalagi diparkirnya diruang terbuka, debu akan semakin tebal jika tidak ditutup dengan cover mobil.

Pemilik mobil saat membersihkan debu di bodi mobil terkadang tidak mengetahui cara yang benar sehingga muncul goresan halus yang disebut dengan swirl mark.