Ini Resiko Ganti Filter Bahan Bakar Mobil Bekas Saat Sudah Kotor

ARSN,Ryan Fasha - Senin, 31 Agustus 2020 | 14:33 WIB

filter bensin yang sudah mulai kotor (ARSN,Ryan Fasha - )

Karena kalau filter bahan bakar mampat maka akan menyebabkan masalah serius bagi mesin.

Baca Juga: Penyebab Ada Oli di Drat Busi Mobil Bekas, 2 Hal Ini Biangnya

Mesin akan sulit untuk dihidupkan karena pasokan bahan bakar yang terganggu.

Idealnya, ganti filter bahan bakar pada 40.000 kilometer dan kelipatannya.

Kondisi semprotan injektor

"Kalaupun tidak sampai mampat maka akan berpengaruh terhadap mesin mobil seperti idle mesin tidak normal dan tenaga mesin drop," tambahnya.

Kalaupun filter bahan bakar diganti, gunakan produk original yang kualitasnya teruji.

Perhatikan juga penggunaan bahan bakar, pastikan selalu menggunakan bahan bakar yang kualitasnya baik.

Penyebab Soket Lampu Mobil Bekas Meleleh, Awas Bisa Terbakar!

istimewa
Ilustrasi mengganti bohlam lampu mobil yang mati