Daftar Pilihan Aki Mobil September 2020, Harga Mulai Rp 600 Ribuan

ARSN,Rudy Hansend - Kamis, 10 September 2020 | 17:59 WIB

Ilustrasi aki mobil (ARSN,Rudy Hansend - )

Otoseken.idBuat pemilik mobil bekas yang ingin ganti aki, sekarang pilihan harga cukup terjangkau.

 

Accu atau aki memiliki fungsi untuk menjaga bagian kelistrikan mobil agar bisa tetap berjalan dengan baik.

Bagian kelistrikan mobil yang dijalankan oleh Aki mobil diantaranya lampu, AC, kamera parkir, klakson dan masih banyak yang lainnya.

Sehingga sangat penting untuk anda tahu tipe aki mobil dan harga aki, agar kelistrikan mobil bisa tetap berjalan.

Baca Juga: Cek Kondisi Aki Mobil, Segini Voltase Tegangan Yang Normal

Tanpa aki maka mobil tidak bisa berjalan, pasalnya ketika distarter mobil membutuhkan aki.

Harga aki mobil juga bervariatif, ada yang di bawah Rp 1 juta ada pula yang di atas Rp 1 juta rupiah.

Aki untuk mobil avanza sekarang Rp 690 ribu tipe NS40ZL  35Ah.