Tips Beli Vespa Matik Bekas, Bagian-bagian Ini Penting di Inspeksi

ARSN,Isal - Senin, 28 September 2020 | 13:01 WIB

Vespa matic bekas sekennya mulai dari Rp 24 jutaan (ARSN,Isal - )

"Pastikan kembangan atau pattern ban enggak habis sebelah. Kalau habis sebelah berarti ada kerusakan pada sokbreker," jelas Manto.

Baca Juga: Tips Beli Vespa Matik Bekas, Part Ini Gak Ada Harga Turun Hingga Rp 3 Juta

"Bisa juga as roda bengkok, penyebabnya motor sering menghantam lubang," tambahnya.

Isal/GridOto.com
Master rem Vespa Sprint minta diganti

Soalnya kalau as roda bengkok bikin motor jadi enggak enak.

"Solusinya bisa pakai as roda punya Vespa 2-tak atau harus ganti satu set steering column," papar Manto.

Kalau kaki-kaki dan pengereman aman, hal yang harus dicek selanjutnya adalah kunci.

Otomotifnet.com
Handel rem belakang Vespa matic keras ternyata penyebabnya sepele

Baca Juga: Daftar Vespa LX 125 i-get Seken Terbaru, Tahun 2017 Harganya Tinggal Segini

"Saat beli Vespa matik bekas pastikan kunci-nya lengkap, kunci biru dan kunci coklat sebagai master key saat kunci biru-nya hilang," jelas Manto.