Menurut Agung, piston di kaliper ini cukup mudah dibersihkan.
Baca Juga: Ngoprek Santuy di Rumah, Bersihkan Rem Tromol Motor, Kotor Bikin Celaka
"Yang penting copot dulu kaliper dari dudukannya lalu bersihkan piston pakai air sabun lanjut diberi grease supaya air tidak gampang nempel," tambahnya lagi.
"Pastikan juga area piston kaliper ini tidak baret, kalau dia baret wajib diganti karena mengerem bisa tidak maksimal nantinya," wanti Agung.
Setelah selesai semuanya pasang kembali kaliper ke dudukannya dan pastikan rem bekerja normal kembali sebelum motor digunakan.
Ngoprek Santuy di Rumah, Bersihkan Rem Tromol Motor, Kotor Bikin Celaka
Otoseken.id - Di beberapa tipe motor, rem tromol masih dipakai walau kalah pamor dari rem cakram.
Terutama untuk sistem pengereman belakang yang masih banyak pakai model tromol.