"Efeknya bikin licin kampas ganda dan membuat kinerjanya terganggu," tambahnya saat ditemui di Jalan Telaga Raya, Pekayon, Pasar Rebo, Jakarta Timur.
Baca Juga: Tips Bikin Tensioner Keteng Yamaha NMAX Lebih Awet, Bisa Pakai Ini
Makanya kalau kalian menemukan bercak noda bekas oli pada pulley depan jangan dibiarkan.
"Kalau memang ada gejala sil pulley Yamaha Aerox 155 mulai rembes lebih baik segera ganti daripada merembet kemana-mana nanti," tuturnya.
Kerusakan pada sil pulley depan ini enggak hanya menimpa Yamaha Aerox 155 yang sudah berumur.
Buat kalian yang pakai motor yang sudah berumur enggak ada salahnya untuk cek kondisi sil pulley depan.
Trik Cegah Baut Pulley Depan Yamaha Aerox Kendur, Pakai Mur Ini
Otoseken.id - Ini dia trik cegah pulley depan Yamaha Aerox 155 kendur atau lepas ketika motor digunakan.