Honda Elysion Seken Harganya Cuma Tinggal Segini, MPV Tampang JDM

ARSN,Harun Rasyid - Kamis, 17 Desember 2020 | 15:37 WIB

Ilustrasi Honda Elysion (ARSN,Harun Rasyid - )

Baca Juga: Biaya Perbaikan Kaki-kaki Honda Freed Seken di Bengkel Spesialis

"Sementara menurut buku panduan Honda, ganti oli transmisi Freed itu setiap 60 ribu kilometer hingga 40 ribu kilometer jika pemakaian berat. Jadi penggantian oli setiap 20 ribu itu agar menghindari timbulnya masalah transmisi karena faktor usia," sambung Sendra.

Youtube.com/General Info
Ilustrasi tuas transmisi matic Honda Freed

Ia menambahkan, biaya ganti oli matik Honda Freed di bengkelnya juga cukup ramah kantong. 

"Di sini kami pakai oli transmisi standar Honda dengan spek ATF DW 1 dari Idemitsu. Ganti olinya butuh oli sebanyak 2,8 liter. Jadi harga olinya Rp 280 ribu, jasa bengkel Rp 20 ribu," tutupnya.

Auto Broundtax Motor (ABM)

Jl. Kramat, Leuwinanggung, Kec. Tapos, Kota Depok, Jawa Barat 16456
 
Telp: (0812-8341-1814)