Ini Maksud Huruf 'E' di Indikator Bensin Mobil Bekas, Banyak Yang Salah

Nabiel Giebran El Rizani,ARSN - Selasa, 23 Februari 2021 | 12:42 WIB

Ilustrasi indikator bensin mobil (Nabiel Giebran El Rizani,ARSN - )

Kalau sudah habis benar, siap-siap dorong ya.

Tangki Bensin Mobil Bekas Sering kosong? Ini Bahaya dan Kerugiannya

GridOto.com
Ilustrasi indikator bensin mobil

Otoseken.idAda kebiasaan buruk pemilik mobil yang mengisi bahan bakar ketika indikator bensin sudah menunjuk level seperempat atau nyaris habis.

Pasalnya, dengan jumlah bahan bakar minyak (BBM) yang minim, kecenderungan pompa bahan bakar tidak terendam saat mobil bermanuver.

Ini bisa terjadi, walaupun desain tangki modern kini telah memiliki banyak sekat di dalam­nya.

Baca Juga: Modal Cairan Ini, Tangki Bensin Motor Nggak Bocor Lagi, Manjur Sob!

Belum lagi dengan tumpukan kotoran di dasar tangki, bila terhisap tentu akan menyumbat filter bensin.

Bila tak terdeteksi dengan cepat, otomatis kerja fuel pump semakin berat, sehingga menurunkan kemampuan menekan BBM ke injektor.

Hal ini tentu sangat berbahaya, lantaran mesin dapat mati secara tiba-tiba akibat asupan BBM yang terputus.

Baca Juga: Baca Juga: Hatchback VW Polo Bekas, Mesin Irit Fitur Melimpah, Yaris Kalah Murah