7 Pilihan Mobil Bekas Rp 50 Jutaan, Toyota Avanza Cuma Segini

ARSN,Rudy Hansend - Rabu, 7 April 2021 | 13:55 WIB

Ilustrasi mobil bekas di showroom mobkas kawasan Tangerang (ARSN,Rudy Hansend - )

Lebih lanjut berikut daftar harga mobil bekas Rp 50 jutaan yang berhasil dirangkum dari pedagang mobkas wilayah Tangerang yang bisa dijadikan patokan: 

  Tipe  Tahun    Harga
Isuzu Panther Sport  2000 Rp 50 juta
Toyota Kijang kapsul diesel  2002 Rp 57 juta
Daihatsu Taruna CX 1.5 EFI 2003 Rp 50 juta
Toyota Avanza E M/T 2005 Rp 55 juta
Daihatsu 1.0 Li VVT-I  2006 Rp 50 juta
Daihatsu Ayla DM / T 2014 Rp 56 juta
Suzuki APV GE M / T  2008 Rp 57 juta

Harga mobil bekas ini pastinya akan berbeda dengan showroom mobkas lainya, tergantung surat dan kondisi kendaraannya.

 

Toyota Avanza Tenggak Oli Gardan Encer, Bengkel Resmi Sarankan Ini

Kompas.com
Ilustrasi Toyota Avanza generasi kedua berwarna birru

Otoseken.idToyota Avanza masih menggunakan gardan untuk menggerakan roda.

Cara kerja gardan ini sebagai penyaluran tenaga dari mesin ke roda penggerak.

Untuk itu jangan sampai disepelekan melakukan penggantian oli gardan Toyota Avanza secara rutin agar gardan bisa bekerja dengan baik.

Juga perlu diperhatikan spesifikasi oli gardan yang sesuai untuk Toyota Avanza, terutama bila Anda ingin memakai oli gardan SAE 140.

Baca Juga: Daftar Terbaru Toyota Avanza 2006 Seken, Tipe E VVT-I M/T Rp 60 Jutaan

"Lebih baik pemilik kendaraan menggunakan oli gardan standar pabrik, yaitu SAE 90 GL-5," tekan Dhaniar, Technical Leader Auto2000 Permata Hijau, Jakarta Selatan kepada GridOto.com.

Lanjut Dhaniar, semakin tinggi nilai SAE-nya, maka tingkat kekentalan oli gardan semakin tinggi atau dengan kata lain oli lebih kental.