Penyebab Lampu Headlamp Honda BeAT Bekas Sering Putus, Ini Biangnya

ARSN,Uje - Senin, 3 Mei 2021 | 12:25 WIB

Ilustrasi headlamp Honda BeAT fi (ARSN,Uje - )

"Kalau fitting masih bagus atau kabel tidak ada yang putus penyebab lainnya tinggal masalah di kiprok," terangnya lagi.

"Kiprok rusak tentu bikin tegangan listrik yang menuju ke lampu jadi terlalu besar dan tidak normal, bohlam pasti putus terus karena tidak kuat," yakin Tebe.

Selain itu, bohlam pengganti yang tidak asli juga akan gampang putus jika digunakan di motor, makanya pastikan bohlam yang dibeli orisinil.

Nah, itu tadi penyakit yang kerap muncul di Honda BeAT bekas kalau dirasa headlampnya sering putus.

Jadi langsung cek tiga area tersebut jika kalian mengalami masalah yang serupa ya!

Honda BeAT Injeksi Lemot, Suplai Udara Kurang, Ini Penyebabnya

Ilustrasi Honda BeAT

Otoseken.idBanyak pemilik Honda BeAT injeksi bekas mengeluh kalau akselerasinya lemot banget.

Enggak tahunya, biang keladinya sepele saat dibawa ke bengkel.

Ternyata filter udaranya kelewat kotor karena enggak pernah ganti.

"Filter udara menyaring kotoran sebelum udara masuk ke ruang bakar," buka Maman Sugiman, pemilik bengkel Boim Motor kepada GridOto.com.