Toyota Kijang Makin Gagah Jadi Penggerak 4x4, ini Ubahannya

Nabiel Giebran El Rizani,ARSN - Kamis, 1 Juli 2021 | 14:10 WIB

(Nabiel Giebran El Rizani,ARSN - )

Otoseken.id - Orang Indonesia pun mengenal baik sosok Toyota Kijang.

Tapi sayang sekali, primadona ini tidak tersedia yang tipe 4x4.

Inilah yang menjadi ganjalan si pemilik Kijang pickup ini.

Tentunya semua setuju jika kendaraan 4x4 mempunyai superioritas dibanding kendaraan 4x2.

 

Baca Juga: Harga Mobil Bekas Toyota Kijang Innova Bensin 2016, Tipe V Manual Segini

Sokbreker memakai coilover shock 10 inch keluaran KING.

Bagi pecintanya, four wheel drive berada di level paling dibandingkan jenis berpengerak dua roda.

"Toyota Kijang di luar negeri saya pernah dengar bahwa ada yang berpengerak 4x4, kenapa di Indonesia ngga ada yah?".

Pemilik yang enggan disebut namanya ini akhirnya menjawab kekecewaannya dengan jalan custom Kijang Kesayangannya.

"Kijang saya harus naik pangkat jadi 4x4! ", ujarnya.

Baca Juga: Toyota kijang innova Diesel Bekas Keluaran 2015, E M/T Cuma Segini