Jarang Yang Tahu, Segini Biaya Jajan Kaki-Kaki Mobil Bekas LMPV di Atas 3 Tahun

ARSN,Andhika Arthawijaya - Senin, 18 Oktober 2021 | 11:10 WIB

Ilustrasi mobil low MPV bekas (ARSN,Andhika Arthawijaya - )

Harga part ini untuk Ertiga sekitar Rp 290 ribuan per pcs, Mobilio Rp 370 ribuan/pcs dan Avanza – Xenia sekitar Rp 420 ribuan/pcs. 

Kalau untuk laher roda, biasanya sampai pemakaian 100 ribu km masih belum kenapa-kenapa.

Tapi jika mobilnya sering lewat jalan rusak, bisa saja ‘kena’ lebih cepat, terutama yang depan.

Nah, harga bearing roda depan ini rata-rata di kisaran Rp 400 ribu – 450 ribuan per pcs.