Aki Motor Yang Sudah Lama Disimpan Bisa Ketahuan Dengan Cara Ini, Wajib Diketahui

ARSN,Uje - Senin, 1 November 2021 | 13:05 WIB

Ilustrasi aki motor (ARSN,Uje - )

"Karena aki jenis ini baru mendapatkan setrum saat cairan tersebut kita isi, sementara kalau aki yang full kering sudah dapat setrum dari pabrik sehingga berpotensi kehilangan setrum kalau disimpan lama," yakinnya.

"Tapi kalau berkurangnya hanya sedikit kita charge sebentar pasti bisa berfungsi normal, jadi tidak usah khawatir," tutupnya.

Nah itu tadi tips sederhana yang bisa kalian terapkan jika kalian ingin membeli aki baru untuk motor.