Baca Juga: Tips Merawat Mobil Bekas, Begini Deteksi Kopel yang Sudah Mulai Rusak
Alhasil silinder ini hanya menjadi beban bagi silinder lainnya.
Kondisi ini jika terus dibiarkan akan berdampak buruk bagi mesin mobil secara keseluruhan.
"Sebenarnya enggak hanya bikin tarikan berat, tapi juga konsumsi bahan bakar jadi boros," beber Davin yang posisi bengkelnya ada di Bursa Otomotif Sunter (BOS).