Harga Honda Jazz 2013 Bekas, Tipe RS Matik Makin Terjangkau Loh

Konten Grid - Sabtu, 12 Juli 2025 | 11:23 WIB

Harga Honda Jazz 2013 bekas (Konten Grid - )

Otoseken.id - Harga Honda New Jazz 2013 makin terjangkau nih di bursa mobil bekas (mobkas). RS M/T cuma tinggal segini.

Yap, modal Rp 110 juta sampai Rp 150 jutaan, kini Honda New Jazz 2013 bisa dipinang tergantung tipe dan kondisinya.

Pasalnya, Honda New Jazz 2013 harga termurahnya hanya Rp 110 jutaan di pasaran.

Jadi, yang kepincut Honda New Jazz bisa masukin kedalam list pilihan nih.

Namun, harga segitu untuk Honda New Jazz tahun 2013 tipe S M/T.

Tampilan Honda Jazz makin modern walau nongol tahun 2004.

Honda Jazz jadi mobil paling populer dan digemari di pasaran mobil bekas (mobkas).

Berikut kami rangkum harga Honda Jazz generasi kedua dalam kondisi bekas.

Baca Juga: Intip Harga Honda Jazz 2009 Bekas, Tipe RS Matik Makin Murah Loh

Jazz generasi kedua ini dijual seharga Rp 120 juta sampai Rp 150 jutaan untuk tipe RS A/T tergantung kondisinya.

Di pasar mobkas, Honda Jazz begitu populer karena kepraktisan dan performa menjanjikan.

Depresiasi harganya pun terbilang kecil jika dibanding mobil bekas lain di segmen yang serupa.

Berikut daftar harga mobil bekas Honda Jazz 2013:

RS A/T Facelift 2013 1.500 cc, 119 dk Rp 120 juta - Rp 150 jutaan
RS M/T Facelift 2013 1.500 cc, 119 dk Rp 120 juta - Rp 140 jutaan
S A/T Facelift 2013 1.500 cc, 119 dk Rp 115 juta - Rp 130 jutaan
S M/T Facelift 2013 1.500 cc, 119 dk Rp 110 juta - Rp 120 jutaan

Disclaimer:

Baca Juga: Cek Harga Honda Jazz 2010 Bekas, Tipe RS A/T Sisa Segini Dipasaraan