Penyebab Transmisi Manual Suzuki Ertiga Tidak Bisa Mundur, Simak

Dok Grid - Senin, 21 Oktober 2024 | 11:10 WIB

Suzuki Ertiga Tipr GX (Dok Grid - )

"Kalau diservis itu hanya ganti bushingnya aja, biaya enggak sampai Rp 200 ribu sudah termasuk ongkos pasang," jelas pria yang pernah menjabat sebagai kepala bengkel di dealer resmi Suzuki ini.

Namun jika konsumen ingin mengganti satu set kabel selector transmisi-nya, biayanya akan sedikit lebih mahal.

"Kalau ganti, sparepartnya sekitar Rp 500 ribuan, ditambah ongkos pasang Rp 175 ribu-Rp 200 ribuan," kata Jiki.

Hikmah Jaya Motor: Jl. Raya Kp. Irian, RT001/RW029, Teluk Pucung, Kecamatan Bekasi Utara, Kota Bekasi, Jawa Barat (0813-8017-1639)

Baca Juga: Spesifikasi Suzuki Ertiga Diesel Bermesin Turbo, Torsi Besar dan Irit 

Istimewa/Suzuki
Skema kabel selector transmisi manual Suzuki Ertiga