Oli power steering yang kotor harus dikuras dan ganti baru.
"Demikian juga jika ada kebocoran oli power steering, harus di cek dan biasanya sil as rack steer diganti baru," jelas Budi yang bengkelnya ada di Harapan Indah, Bekasi.
Karet boot power steering juga harus diganti secara berkala agar terhindar dari bolong.
Baca Juga: Ternyata Segampang Ini, Cara Cek Kondisi Sokbreker Honda Brio
Olx.co.id
Ilustrasi Electric Power Steering (EPS)