Cara Merawat Bodi Mobil Bekas, Lakukan Hal Ini Agar Tetap Kinclong

ARSN,Ryan Fasha - Jumat, 1 Juli 2022 | 06:00 WIB

Ilustrasi bodi mobil (ARSN,Ryan Fasha - )

Kotoran bekas noda aspal yang menempel sebaiknya segera dibersihkan.

Jika susah dibersihkan dengan sabun biasa, kita bisa gunakan cairan khusus tar remover.

Tar remover akan merontokkan noda bekas aspal yang menempel tanpa merusak cat asli.

Ryan/GridOto.com
Wealthy Tar Remover

"Demikian dengan noda serangga dan getah pohon, gunakan cairan khusus untuk menghilangkannya," jelas Agus yang bengkelnya ada di Kelapa Gading, Jakarta Utara.

Kalau memiliki banyak waktu luang sebaiknya lakukan detailing bodi mobil agar kembali kinclong.

Baca Juga: Begini Cara Mengatasi Waterspot di Bodi Mobil, Ternyata Mudah