Waspada, Ternyata Ini Bahayanya Mencopot Thermostat di Mobil Bekas

ARSN - Jumat, 11 November 2022 | 13:05 WIB

Ilustrasi thermostat yang mulai rusak (ARSN - )

Hal ini dikarenakan air radiator akan langsung bersirkulasi walau mesin masih dingin.

Karena suhu mesin masih dingin maka kita perlu memanaskan mobil jauh lebih lama.

Kondisi ini jelas akan memakan waktu lebih lama dan membutuhkan bahan bakar jauh lebih banyak.

thermostat berkarat

Selain itu karena suhu mesin terlalu dingin akan mengganggu proses pembakaran.

Sensor akan membaca bahwa suhu mesin masih dingin.

"Sebaiknya thermostat jangan sampai dicopot, kalau rusak lebih baik ganti baru," beber Triyono yang bengkelnya ada di Jl. Bintara, Bekasi.

Jadi itulah pentingnya thermostat pada sistem pendingin.

Baca Juga: Baru Tahu, Ternyata Begini Lho Cara Memakai Mobil Bekas Bertransmisi CVT Yang Benar