Soal fitur, Honda PCX 150 dilengkapi teknologi rem Combi Brake System di tipe CBS dan ABS pada tipe tertingginya.
Begitupun dengan lampu LED dan panel intstrumen full digital yang terlihat modern.
Tak lupa PCX 150 sudah sistem pendingin cairan (radiator), alarm dan answer back system, rem depan-belakang cakram, hingga Idling Stop System (ISS).
Permintaan Honda PCX 150 juga masih cukup ramai sehingga harga jualnya relatif stabil di pasaran.
Berikut daftar harga motor bekas Honda PCX 150 2015, yang berhasil GridOto.com rangkum:
Tipe | Tahun | Harga |
Honda PCX 150 CBU | 2016 | Rp 28,6 juta |
Untuk melihat harga Honda PCX 150 selanjutnya silakan klik disini.