Makin Murah, Harga Toyota Fortuner 2008 Diesel Tinggal Segini

Konten Grid - Senin, 14 April 2025 | 11:06 WIB

Harga Toyota Fortuner 2008 bekas (Konten Grid - )

Berapa harga pasaran untuk Toyota Fortuner tahun 2008?

Untuk harganya sekarang ini berada di Rp 140 juta sampai 190 jutaan untuk tipe bensin, sedangkan untuk tipe diesel kisaran Rp 175 juta sampai Rp 200 jutaan.

Fortuner diesel dibekali dengan mesin 2KD-FTV D-4D berteknologi common rail yang juga digunakan oleh Toyota Kijang Innova diesel.

Mesin 2.494 cc tersebut dapat menghasilkan tenaga hingga 102 dk

Berikut daftar harga Toyota Fortuner tahun 2008 untuk wilayah Jabodetabek yang bisa dilihat di kanal Pricelist GridOto.com.

G Diesel M/T 2008 2.500 cc, 144 dk Rp 175 juta - Rp 190 jutaan
G Diesel A/T 2008 2.500 cc, 144 dk Rp 180 juta - Rp 200 jutaan
G Bensin 4x2 A/T 2008 2.700 cc, 163 dk Rp 155 juta - Rp 170 jutaan
G Bensin 4x2 M/T 2008 2.700 cc, 163 dk Rp 150 juta - Rp 155 jutaan
G Lux Bensin 4x2 A/T 2008 2.700 cc, 163 dk Rp 145 juta - Rp 160 jutaan
G Lux Bensin 4x2 M/T 2008 2.700 cc, 163 dk Rp 140 juta - Rp 150 jutaan
V Bensin 4x4 A/T 2008 2.700 cc, 163 dk Rp 180 juta - Rp 190 jutaan

Disclaimer:

Baca Juga: Penyakit Toyota Fortuner 2KD-FTV 2012, Waspada Komponen Ini Sob