Harga Honda Odyssey 2014 Bekas Sisa Segini, Pas Buat Keluarga Baru

Konten Grid - Jumat, 31 Oktober 2025 | 10:53 WIB

Harga Honda Odyssey tahun 2014 bekas (Konten Grid - )

Dibagian samping, lekukan pada body samping berkombinasi dengan beberapa aksen krome pada handle dan list bawah jendela.

Untuk pintu penumpang menggunakan konsep Electric Sliding Door atau pintu geser otomatis.

Pada sektor kaki-kakinya memakai velg berdiameter 17 inchi yang terbuat dari material Alloy.

Lanjut kebagian belakang, Stop Lamp yang cukup besar dan lebar ditambah dengan aksen krome pada pintu belakang memberi kesan elegan,

Tambahan Rear Roof Spoiler with LED High Mount Stop Lamp melengkapi bagian atas pintu.

Bumper belakang yang agresif dengan lekukannya serta terdapat reflektor lampu dikedua sisinya.

Beralih ke dalam kabin, Honda Odyssey tahun 2014 memiliki kabin yang cukup mewah dan lega.

Didominasi dengan warna hitam dan aksen warna kayu pada beberapa bagian dashboard hingga doortrim serta dilapisi bahan soft touch.

Tidak lupa adanya Sunroof diatap mobil yang bisa dibuka secara otomatis.

Baca Juga: Segini Harga Honda Odyssey 2018 Bekas, Mobil MPV Mewah Terjangkau