Intip Harga Toyota Sienta Q 2018 Bekas, Lengkap Dengan Spesifikasinya

Konten Grid - Rabu, 14 Januari 2026 | 07:50 WIB

Spesifikasi dan kisaran harga Toyota Sienta Q tahun 2018 seken (Konten Grid - )

Otoseken.id - Mobil keluarga yang cocok dibeli di tahun 2026, jika Anda memiliki budget terbatas.

Team Otoseken merekomendasikan Toyota Sienta tahun 2018 bekas, khususnya tipe Q atau tipe tertingginya nih.

Mobil yang masuk kedalam kelas MPV ini memiliki fitur Sliding Door atau pintu geser otomatis sehingga membuatnya terlihat mewah.

Secara keseluruhan, Toyota Sienta memiliki dimensi panjang 4.235 mm, lebar 1.695 mm, tinggi 1.695 mm dan ground clearance 133 mm (tergantung sumber).

Cukup compact untuk ukuran mobil keluarga dengan kapasitas maksimal 7 penumpang.

Nah, berapa harga Toyota Sienta Q bekas tahun 2018? Di pasaran mobil bekas, kini berada pada kisaran Rp 175 juta sampai Rp 200 jutaan tergantung kondisi dan daerah jual/belinya.

Baca Juga: Spesifikasi dan Harga Toyota Sienta 2016 Bekas, MPV Sliding Door Murah 

Disclaimer:

Namun sebelum Anda membelinya, silahkan simak spesifikasinya terlebih dahulu.

Spesifikasi Eksterior Toyota Sienta Q 2018

Desain ekterior yang stylish dan modern meskipun usia mobil ini sudah hampir 10 tahun nih.