Otoseken.id - Sebagai salah satu alternatif pilihan mobil MPV bekas yang bisa dipilih karena harganya makin terjangkau.
Yap, apalagi kalau bukan Wuling Confero seken tahun 2018.
Dengan kapasitas maksimal 7 penumpang ini tidak kalah nyaman dari kompetitor-kompetitornya seperti Avanza, Ertiga hingga Xenia.
Punya desain yang futuristik terlihat proporsional dengan lekukan dan tarikan garis tipisnya.
Yang terpenting adalah, berapa harga Wuling Confero bekas tahun 2018?
Di pasaran mobil bekas saat ini berada pada kisaran Rp 70 juta sampai Rp 125 jutaan tergantung varian tipe dan kondisinya.
Nah, Anda bisa melihat detail kisaran harga sesuai varian tipenya di akhir artikel.
Cocok dibeli bagi Anda yang membutuhkan mobil untuk pulang kampung di Hari Raya nanti.
Namun sebelum itu, mari simak spesifikasinya terlebih dahulu.
Baca Juga: Harga Wuling Cortez 2021 Bekas di Akhir Tahun, Makin Menggiurkan