Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Avanza 1.3 Otomatik 2004 Dianggap Kurang Tenaga, Ini Bedanya Sama 2009

Iday - Rabu, 16 Januari 2019 | 12:20 WIB
Ilustrasi. Toyota Avanza bekas masih jadi pilihan konsumen mobkas
Dio / GridOto.com
Ilustrasi. Toyota Avanza bekas masih jadi pilihan konsumen mobkas

Otoseken.id - Anda penggemar Toyota Avanza, atau ingin meminang Avanza?

Enggak ada salahnya lo tahu atau mengenang lagi kisah masa lalu Avanza.

Berdasarkan catatan Otomotifnet.com, Avanza transmisi otomatik sebenarnya hadir pertama di varian 1.300 cc.

Namun saat itu banyak keluhan kurang bertenaga. 

Alhasil PT Toyota Astra Motor (TAM) menaikan kapasitas mesin menjadi 1.500 cc.

Avanza 1.300 cc otomatik pun dimatikan hingga akhirnya muncul lagi Avanza 1.3G otomatik tahun 2009.

Padahal bila melihat spesifikasi mesin hingga gearbox otomatik-nya semua hampir sama.

Ada kekhawatiran pada saat itu, jangan-jangan setelah Avanza G 1.3 otomatik dijual malah sama saja dengan versi terdahulu. 

Punya image miring karena akselerasinya kurang mantap. 

Namun kemudian, TAM kembali menghadirkan Avanza 1.300 cc otomatik.

Ada pertimbangan market di balik keputusan tersebut.

Editor : Iday

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa