Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Sebab Akibat Rusaknya Katup Ekspansi Sistem AC di Mobil, Bikin Panas Dingin

Arseen - Sabtu, 15 Juni 2019 | 10:15 WIB
ilustrasi kepanasan di dalam mobil
ilustrasi kepanasan di dalam mobil

Baca Juga: Tips Membeli Motor Vespa LX Bekas, Jangan Buru-buru, Cek Dahulu Masalahnya

Menurutnya ada baiknya lakukan perawatan sistem AC mobil dengan cara membongkar keseluruhan minimal setiap 1 tahun sekali.

Posisi katup ekspansi yang biasanya berada di ruang blower atau di dekat evaporator ini akan kotor karena udara yang bersirkulasi di ruang kabin.

Dengan membersihkan ruang blower dan sistem AC secara keseluruhan membuat katup ekspansi tidak tertutup kotoran.

selalu bersihkan ruang blower secara berkala
Ryan/GridOto.com
selalu bersihkan ruang blower secara berkala

"Biasanya katup ekspansi rusak bisa dirasakan dari AC di ruang kabin yang tidak dingin walau setelan sudah di set di paling dingin," tambah Nana yang bengkelnya berada di di Jl. R.A. Kartini No.27, Bekasi.

Baca Juga: Begini Efek Gir Rasio Motor Matik Dibiarkan Rusak, Bikin Ngilu!

Kalau didiamkan bisa saja refrigerant AC akan mengalami mampet atau tersumbat.

Bila sudah rusak, maka ada baiknya diperbaiki segera atau bila tidak ganti dengan yang baru.

Nah, mulai sekarang perhatikan sistem AC mobil agar selalu dalam keadaan baik.

Dengan sistem AC yang baik akan menambah kanyamanan dan kebersihan ruang kabin mobil.

Editor : Arseen
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa