Katana sendiri berarti pedang tradisional dari Jepang.
Suzuki Katana rakitan PT Suzuki Indomobil Motor ini sejak lahir sudah punya atap tinggi.
Baca Juga: Mengingat Kembali Jeep Cherokee XJ, Ini Varian Yang Beredar di Indonesia
Dasar pemikiran engineer Suzuki saat itu, supaya muat lebih banyak orang.
Pasalnya, kalau atapnya dipertahankan rendah alias "trepes", penumpang di belakang enggak bisa duduk nyaman.
Di kalangan penggemar mobil ini disebut "Suzuki Katana Indomobil".
Ini model Suzuki Katana yang paling banyak populasinya di Indonesia karena diproduksi hingga akhir hayat generasi kedua.
Tak heran, Suzuki Katana rakitan Indomobil ini yang banyak beredar di bursa mobil bekas.
Editor | : | Arseen |
Sumber | : | GridOto.com |
KOMENTAR