Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

mobil bekas

Toyota Alphard Bekas Tipe G, Tahun 2015 Kondisi Ajib Dihargai Segini

Abdul Aziz Masindo - Jumat, 13 Desember 2019 | 17:43 WIB
Toyota Alphard tahun 2015
Instagram @hebo_car
Toyota Alphard tahun 2015

Otoseken.id - Mendengar kata Alphard, yang terlintas di pikiran kita adalah mobil MPV yang besar, nyaman, dan tentu mewah.

Toyota Alphard merupakan mobil berjenis MPV (Multi Purpose Vehicle) di kelas premium, Alphard juga paling fenomenal di antara kompotitornya.

Toyota Alphard pertama kali masuk ke Indonesia tahun 2003, namun pada saat itu masih importir umum (IU).

Hingga akhirnya Toyota Alphard secara resmi dijual oleh Toyota Astra Motor (TAM) melalui Alphard generasi kedua di tahun 2008.

Tampilan belakang Toyota Alphard 2.5 G tahun 2015
Instagram @hebo_car
Tampilan belakang Toyota Alphard 2.5 G tahun 2015

(Baca Juga: Toyota Alphard Royal Lounge 4 Seater 2007, Beneran Manjain Penumpang)

Alphard melakukan perubahan lagi di tahun 2015 dengan membawa Alphard generasi ketiga sampai sekarang.

Nah, Toyota Alphard generasi terakhir atau ketiga ini salah satunya dijual di showroom Hebo car yang terletak di Bursa Mobil Paramount, gading Serpong.

Ciri khas Alphard generasi ketiga ini adalah gril yang lebih membesar memanjang ke bawah yang terlihat lebih elegant.

Urusan fitur, Toyota Alphard generasi ketiga ini sudah lengkap walaupun di trim G, mengingat kelas premium. Seperti headlamp yang sudah full LED dan projector sampai ke fog lamp LED.

Editor : ARSN

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa