Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

mobil bekas

7 Pilihan Oli Mesin Diesel, Mulai Dari Rp 180 Ribu, Shell Rimula Hingga TMO Diesel

ARSN - Sabtu, 25 Januari 2020 | 09:00 WIB
Ilustrasi oli mesin
Naufal Shafly/GridOto.com
Ilustrasi oli mesin

Otoseken.id - Di pasaran, oli mesin diesel makin banyak dan beragam pilihannya.

Namun, saat membelinya sobat jangan sampai salah dalam memilih oli diesel.

Jika salah pilih, maka bisa berakibat fatal pada kendaraan Anda.

Sebab pada kemasan oli biasanya tercantum (SAE) Society of Automotive Engineers.

(Baca Juga: Biaya Ganti Oli Mesin Wuling Cortez 1.5 dan 1.8, di Bengkel Resmi Cuma Segini)

SAE merupakan kode dari tingkat kekentalan (viskositas) oli. 

Untuk itu, Anda wajib tahu oli diesel yang tepat bagi mobil kesayangan Anda.

Pertama, oli dengan SAE 5W-40 untuk mobil diesel dengan teknologi commonrail.

Kemudian oli 5W-30 yang bisa dipakai untuk mesin diesel ataupun mesin bensin.

 (Baca Juga: Waspada! Memiles, Investasi Bodong Mendapatkan Motor dan Mobil Cuma 4% dari Harga On The Road!)

Editor : ARSN
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa