Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Alasan Mitsubishi Pajero 3.8 V6 Kurang Diminati, Pilihan SUV Premium

Arif - Jumat, 10 Januari 2025 | 16:49 WIB
Mitsubishi Pajero 3.8 V6
Dok. Auto Bild Indonesia
Mitsubishi Pajero 3.8 V6

Otoseken.id - Di Indonesia, nama Pajero lebih lekat dengan Pajero Sport yang merupakan saingan dari Toyota Fortuner.

Asal tahu saja, mobil tersebut bukan turunan dari Pajero sesungguhnya.

Mitsubishi Pajero merupakan mobil SUV premium yang berhadapan langsung dengan Toyota Land Cruiser.

Tak hanya kental dengan nuansa premium, Mitsubishi Pajero juga dikenal sebagai off-roader yang andal.

Hal tersebut terbukti di Reli Dakar yang telah dimenangi oleh Pajero 12 kali.

Di Indonesia sendiri, Mitsubishi Pajero terakhir yang beredar merupakan generasi keempat yang memiliki mesin V6 3.828 cc.

Baca Juga: Beli Mobil Mitsubishi Pajero Sport 2014 Bekas? Harganya Cuma Segini

Mesin 3.800 cc V6 terasa bertenaga, namun boros bbm
Dok. Auto Bild Indonesia
Mesin 3.800 cc V6 terasa bertenaga, namun boros bbm

Secara desain, Pajero tampak lebih tangguh dan gagah dibanding sang adik, Pajero Sport.

Aroma SUV off road tampak dari ban gambot serta bertenggernya ban serep di luar.

Editor : optimization
Sumber : Otoseken.id

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa