Seperti head unit mobil bisa ter-reset karena lemahnya tegangan listrik ke komponen board dan menghilangkan memori di dalamnya.
Baca Juga: Trik Jumper Aki Mobil Bekas Yang Baik dan Benar, Caranya Banyak Yang Salah
"Kondisi terparah ECU mobil bisa mengalami kerusakan karena kurangnya arus listrik ke IC dan output listrik ke perangkat lainnya lemah," jelas Fandy.
Jadi, jangan biarkan kondisi tegangan aki mobil di bawah normal jika tidak ingin terjadi hal yang buruk pada elektrikal mobil.
Panduan Ganti Aki Mobil, Jenis Kering atau Basah Sah, Hindari Hal Ini
Otoseken.id - Komponen penting untuk menghidupkan mobil yaitu accu atau aki.
Tugas utama untuk menampung listrik yang akan disalurkan kepada komponen-komponen mobil.
Aki terdiri dari beberapa jenis dengan kelebihan dan kekurangan masing-masing.
Aki mobil terbagi menjadi dua, yaitu aki basah dan aki kering atau bahasa teknisnya Maintenance Free (MF).
Nah, sebenarnya boleh enggak si mengganti jenis aki di mobil?
(Baca Juga: Dampak Kabel Massa Aki Sering Disepelekan, Banyak Yang Belum Tahu)
Editor | : | ARSN |
Sumber | : | GridOto.com |
KOMENTAR