Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

mobil bekas

Mesin Mengalami Overheat, Ini 4 Penyebab Radiator Mobil Bermasalah

Abdul Aziz Masindo - Selasa, 21 April 2020 | 15:41 WIB
Ilustrasi indikator mesin overheat
Dok. Auto Bild
Ilustrasi indikator mesin overheat

2. Saluran radiator terhambat

Penggunaan air radiator yang tidak semestinya dan kurangnya memperhatikan kondisi air radiator, lama kelamaan akan muncul kotoran yang menghalangi jalur distribusi air radiator.

Kalau sudah terhambat, panas dari mesin tidak dapat disalurkan ke elemen pelapas panas radiator.

Pengecekan kondisi air radiator (coolant) dan penggantian air radiator sebaiknya dilakukan setiap interval 30 ribu atau 40 ribu kilometer.

Slang radiator rusak
ryan/gridoto.com
Slang radiator rusak

Baca Juga: Biaya Ganti Slang Radiator Mobil Bekas Rusak, Gak Boleh Ganti Sembarangan

3. Terkena benda asing

Umumnya letak radiator berada di depan mesin dengan kisi-kisi atau gril yang terbuka supaya mendapatkan sirkulasi udara.

Karena letaknya yang di depan, membuat radiator berisiko terkena benturan benda asing seperti batu kerikil, hewan, dan sebagainya.

Editor : ARSN
Sumber : Suzuki.co.id

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa