Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

motor bekas

Heran Gir Depan Motor Cepat Aus, Hindari Kebiasaan Buruk Ini

Uje,Abdul Aziz Masindo - Sabtu, 4 Juli 2020 | 17:03 WIB
Gir depan motor yang sudah mengalami keausan
Abdul Aziz Masindo/Otoseken.id
Gir depan motor yang sudah mengalami keausan

Otoseken.idGir depan motor hanya ditemui di motor transmisi manual seperti bebek atau motor sport.

Letak gir depan yang tersembunyi dan tidak terlihat karena tertutup cover pelindung, membuat gir depan luput dari perhatian.

Gir set seperti gir belakang, rantai, dan gir belakang, memang memiliki usia pakai, namun ada kasus dimana gir depan yang sudah aus terlebih dahulu, tapi gir belakang masih bagus.

Ternyata hal ini karena kebiasaan buruk, yakni membiarkan kotoran yang menumpuk dan jarang membersihkan rantai.

Baca Juga: Cara Membuat Cairan Pembersih Rantai Motor, Kotoran Minggat!

"Padahal, karena sering tersembunyi di balik cover itu malah justru rawan menumpuk kotoran," bilang Doli Pratama mekanik Subur Motor di Tanjung Priok, Jakarta Utara

Kotoran yang menempel di rantai itu sering menjadi deposit di area gir depan,Kalau sering menumpuk kotoran, gir lama-lama bisa aus lebih cepat," lanjutnya.

Padahal, perawatan untuk gir depan juga cukup simpel, pertama adalah bongkar dulu cover penutup gir depannya, kemudian copot gir depannya.

Editor : ARSN
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa