Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

motor bekas

Tips Beli Motor Bekas, Kenali Ciri-ciri Suzuki Satria F150 CBU atau Lokal

ARSN,Isal - Selasa, 1 September 2020 | 18:05 WIB
Modifikasi Suzuki Satria F150
2banh
Modifikasi Suzuki Satria F150

Tentu selain melihat dari tidak adanya electric starter pada motor.

Baca Juga: Tips Cek Area Mesin Suzuki Satria 2-tak Bekas Sebelum Dibeli

"Bisa dilihat dari nomor rangka dan nomor mesinnya," papar Jawir saat ditemui di Jalan Batu Ampar III, No.8, Condet, Jakarta Timur.

Suzuki Satria F150 CBU buatan Thailand
Istimewa
Suzuki Satria F150 CBU buatan Thailand

"Pada 4 nomor rangka dan nomor mesin terakhir itu sama," papar Jawir.

Jadi, jika di motor buatan Indonesia biasanya 4 angka terakhir di nomor rangka akan berbeda dengan 4 angka terakhir di nomor mesin, namun di Satria F150 Thailand ini sama.

"Informasi yang saya dapat, empat nomor rangka dan nomor mesin terakhir menunjukan kode produksi, kalau misalnya 0125, berarti Suzuki Satria F150 buatan ke-125, seperti punya saya dulu," tuturnya.

Baca Juga: Harga Spare Part Suzuki Satria F150 Karbu, Ada Piston dan Blok Silinder

Selain cara di atas, untuk mengetahui motor buatan negara mana kalian cukup cek pada nomor rangka saja.

Editor : ARSN
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa