Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

mobil bekas

Tips Beli Mobil Bekas, Ini 5 Bagian Yang Sering Lupa Dicek Pembeli

ARSN,Dwi Wahyu R. - Rabu, 14 Oktober 2020 | 18:25 WIB
Ilustrasi Bursa Mobil bekas
Kompas.com
Ilustrasi Bursa Mobil bekas

Otoseken.idKebanyakan, pembeli mobil bekas fokusnya hanya ke beberapa bagian penting seperti mesin, bodi, dan interior.

 

Maklum bagian mobil bekas tersebut perlu diteliti dengan cermat karena kalau dapat masalah biaya perbaikannya bisa menyedot dana besar.

Alhasil ada sejumlah bagian mobil bekas yang kerap luput dari pemeriksaan calon pembeli mobkas.

Nah, berikut ini 5 bagian mobil bekas yang kerap terlewat diperiksa versi GridOto.com.

Ilustrasi kaca depan
Radityo Herdianto
Ilustrasi kaca depan

Baca Juga: Perhatikan Bagian Ini Saat Meminang Mobil Bekas Berumur 10 Tahun Lebih

1. Kaca Depan

Walau dimensinya besar dan ada di depan mata, laca depan sering luput diperiksa.

Kaca yang retak akibat lontaran batu kerikil kadang baru ketahuan saat mobil bekas telah dibeli.

Editor : ARSN
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa