Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Honda Civic Ferio A/T 1997 Dijual Murah, Cuma Rp 30 Jutaan Bisa Nego

Abdul Aziz Masindo - Sabtu, 6 Februari 2021 | 08:00 WIB
Honda Civic Ferio AT 1997
@topx_auto_junkyard
Honda Civic Ferio AT 1997

Otoseken.id - Pecinta sedan Civic lawas atau yang ingin pertama kali punya mobil, bisa nih ngelirik Honda Civic Ferio satu ini, dilepas dengan harga murah sob.

Honda Civic Ferio merupakan Civic generasi keenam, pertama kali diperkenalakan di Indonesia pada 1996 lalu.

Walaupun sudah termauk motuba alias mobil tua, tapi desain dan model futuristik dari Civic Ferio menyiratkan kesan eksklusif, namun nilai sportivitasnya tak hilang.

Soal akselerasi juga Civic Ferio sudah cukup, mesin berkode D16 di Civic Ferio sudah disematkan teknologi VTEC, oh iya Civic Ferio merupakan mobil pertama dengan mesin VTEC andalan Honda.

Baca Juga: Sejarah Honda Civic Ferio, Mesin VTEC Pertama di Mobil Honda

Teknologi VTEC di mesin Honda mampu mencapai efisiensi bahan bakar yang baik di putaran mesin rendah dan performa prima pada putaran tinggi.

Dengan konfigurasi 4 katup per silinder, putaran mesin menengah dan tinggi mengubah timing dan durasi yang meningkatkan torsi dan tenaga maksimal.

Mesin Honda Civic Ferio AT 1997
@topx_auto_junkyard
Mesin Honda Civic Ferio AT 1997

Hasilnya, Civic Ferio dengan kapasitas mesin 1.600 cc ini mampu memuntahkan tenaga mecapai 125 dk dan torsi 148 Nm.

Nah Honda Civic Ferio bertransmisi otomatis ini produksi tahun 1997 ini dijual murah.

Editor : ARSN

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa