Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

mobil bekas

Headlamp Mobil Bekas Berembun di Musim Hujan, Cek Langsung Penyebabnya

Nabiel Giebran El Rizani,ARSN - Rabu, 24 Februari 2021 | 14:44 WIB
Headlamp berembun pada mobil
Facebook.com/Karimun Club Indonesia
Headlamp berembun pada mobil

 

Saat lampu menyala, panas dari lampu akan membuat perbedaan suhu pada ruangan dalam rumah lampu dan luar lampu yang biasanya lebih dingin karena air hujan.

Ini kemudian menyebabkan timbulnya embun.

“Nah kebiasaannya merenggang itu bisa karena parkir di luar atau kendaraannya banyak di taruh di luar saat panas matahari. Lalu cara menghilangkannya rumah lampu harus dicopot, dibersihkan dan dipasang kembali sil kedap udaranya,” ucap Samsul.

Baca Juga: Kenali Ciri-ciri Fan Belt Mobil Bekas Minta Ganti, Putus Bikin Sengsara

Samsul mengatakan kasus yang kerap ditemui selain embun adalah air sudah menggenangi ruang dalam lampu utama.

Jika seperti ini mau tidak mau pemilik kendaraan tidak boleh menyalakan lampu.

“Harus dibongkar dan dibuang airnya. Lalu dibersihkan,” ucap Samsul.

Ini Penyebab Mika Lampu Mobil Bekas Menguning dan Buram

Ilustrasi mika lampu mobil menguning
Dok. Auto Bild Indonesia
Ilustrasi mika lampu mobil menguning

Otoseken.idMika headlamp buram atau menguning jadi salah satu penyakit yang biasa dihadapi mobil bekas.

Headlamp yang menguning memang kerap terjadi pada mobil bekas yang sudah berumur.

Editor : ARSN
Sumber : Jip.co.id

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa