Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

mobil bekas

Cara Mengecek Freon Ac Mobil Bekas Yang Bocor, Cek Langsung Biangnya

ARSN - Senin, 19 April 2021 | 11:46 WIB
Ilustrasi menyalakan AC mobil
viva.co.id
Ilustrasi menyalakan AC mobil

Lubang kaca ini akan menunjukkan apakah freon AC masih bagus atau tidak.

Bila freon habis atau terjadi kebocoran, di dalam lubang kaca akan terlihat ada busa putih.

Dalam keadaan normal tidak akan mengeluarkan busa putih saat AC dihidupkan.

Posisi lubang kaca ini biasanya terdapat di balik kap mesin dan didekat kompresor AC.

Baca Juga: Cara Mengecek Kondisi Freon AC Mobil Bekas, Ternyata Mudah Banget

Busa putih ini akan terlihat saat mesin dihidupkan dan AC juga dihidupkan.

Wajib isi freon setelah penggantian Evaparator
F. Yosi/Otomotif
Wajib isi freon setelah penggantian Evaparator

"Indikator ini sering dilupakan karena dianggap nggak penting, padahal ini salah satu cara melihat kesehatan AC di mobil," tambah Babe Joni sapaan akrabnya.

Nah, ada baiknya bila dirasa freon berkurang lakukan pengecekan secara menyeluruh untuk mendeteksi kebocoran.

"Karena bila bocor di pipa AC sebesar jarum saja lama-kelamaan freon bisa habis, percuma kalau freon hanya ditambah," tutup Joni yang bengkelnya beralamat di Jl. Pengasinan, Jati Mulya, Bekasi.

Kenali Tanda-tanda Evaporator AC Mobil Bekas Bocor, Begini Caranya

Editor : ARSN

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa