Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

mobil bekas

Ini Penyebab Suara Mesin Mobil Diesel Semakin Kasar, Begini Solusinya

Dok Grid - Senin, 1 Juli 2024 | 12:01 WIB
Ilustrasi mesin diesel konvensional terdengar kasar
Dok. OTOMOTIF
Ilustrasi mesin diesel konvensional terdengar kasar

Antar mata gir yang bergesekan akan jadi lancip. “Menimbulkan suara kasar dan berakibat muncul asap putih dari knalpot,” jelas Thamrin, dari bengkel Thamrin Bersaudara.

Seperti kita lihat di gambar, dari rangkaian timing gir ada beberapa gir yang bersentuhan.

Baca Juga: Ini Perbedaan Mesin Diesel Common Rail dan Kovensional, Jangan Keliru 

Ilustrasi mobil diesel konvensional terdengar kasar dan knalpotnya keluar asap putih.
Dok. OTOMOTIF
Ilustrasi mobil diesel konvensional terdengar kasar dan knalpotnya keluar asap putih.

Dari gir kruk as, idle gir 2, idle gir 4, gir noken as dan gir injection pump.

Menurut Tamrin, yang sering masalah idle gir 2 dan 4. “Biasanya idle gir 2 ompong dan idle gir 4 meruncing,” sebutnya.

Idle gir 4 terdapat 3 lapis. Lapis luar 1, tengah dan lapis luar 2. Biasanya yang sering meruncing gir lapisan luar.

Rangkaian timing gir mesin diesel konvensional, ada beberapa gir yang bersentuhan
Dok. OTOMOTIF
Rangkaian timing gir mesin diesel konvensional, ada beberapa gir yang bersentuhan

Fungsi lapisan gir ini untuk memajukan timing sempotan bahan bakar, atau agar semprotan lebih anvanced.

Bahasa mekaniknya, supaya lebih pur, biar tenaga mesin stabil pada setiap tingkat putaran.

Editor : optimization
Sumber : Otomotifnet.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa