Hal ini jelas membuat sistem pendingin terganggu dan air radiator menjadi cepat habis.
Tanda lainnya juga bisa dilihat pada tabung reservoir, kalau sangat penuh bahkan luber berarti tutup radiator minta diganti baru.
"Saat ganti ingat enggak bisa sembarangan, pastikan tekanan tutup radiator sesuai spesifikasi bawaan mobil," jelasnya.
Jadi, jika tutup radiator mobil bekas sudah rusak ada baiknya segera diganti agar mesin tidak mengalami overheat akibat pendinginan mesin yang bermasalah.
Editor | : | ARSN |
Sumber | : | GridOto.com |
KOMENTAR