Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Biaya Peremajaan Kaki-kaki Hyundai Santa Fe generasi Kedua, Jadi Nyaman Kembali

Naufal Shafly,Abdul Aziz Masindo - Minggu, 5 September 2021 | 06:00 WIB
Ilustrasi Hyundai Santa Fe generasi kedua
Pruebatucoche.es
Ilustrasi Hyundai Santa Fe generasi kedua

Masih kata Wahidin, komponen bushing arm yang sudah waktunya diganti, jika dilakukan spooring setelan tidak akan dapat, Ia menyarankan untuk mengganti bushing arm terlebih dahulu baru melaukan spooring.

Nah agar Hyundai Santa Fe generasi kedua ini nyaman kembali, part atau komponennya mulai dari Rp 100 ribuan.

Baca Juga: Sebelum Ambil Hyundai Santa Fe Gen 2 Bekas, Ini Tips dari Bengkel Spesialis

"Misalnya ganti bushing arm besar, harganya Rp 145 ribuan, bushing arm kecil Rp 115 ribuan, link stabilizer Rp 175 ribu, ini pakai Part OEM Korea. Kalau genuine Hyundai, bisa dua kali lipat harganya," kata Udin.

Sedangkan, untuk masalah as roda, Udin mengatakan biaya penggantian komponennya berkisar di angka Rp 500 ribuan.

"Kalau as roda, biasanya yang kena itu kepala as rodanya, jadi yang diganti cuma kepalanya aja. Itu biayanya sekitar Rp 500 ribu pakai part aftermarket Taiwan," tutup Udin.

 

Editor : ARSN
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa